Text
Dinamika Perkawinan Masa Kini
Buku kecil ini membahas dinamika perkawinan, yaitu hal-hal yang menyangkut perkawinan dan yang saling mempengaruhi serta saling berinteraksi satu dengan yang lain. Yang aka dibicarakan antara lain meliputi tujuan dan dasar perkawinan, apakah cinta itu, harapan-harapan emosional suami dan istri, memilih pasangan, dinamika interaksi perkawinan, ciri-ciri perkawinan yang sehat, sumber-sumber konflik dan akhrinya beberapa saran untuk menyelesaikan konflik. Selalu ada alternatif lain yang lebih baik bagi mereka yang berkemauan baik selain daripada tetap kemelut atau bercerai. Impian yang "mustahil" itu dapat menjadi kenyataan, asalkan kita mau berusaha bersama. Khususnya paragraf Unsur-unsur Dinamika dalam bab Dinamika Interaksi Dalam Perkawinan dapat membantu.
0540/423 | 346.01 YUW d | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain